Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Selasa, 18 April 2023 - 05:03 WIB

YONMARHANLAN I IKUTI APEL GELAR PASUKAN OPS KETUPAT TOBA – 2023 DI WILKUM POLRES PELABUHAN BELAWAN

TNI AL, Pasmar 1. Senin (17/04/2023)
Komandan Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Danyonmarhanlan) l Mayor Marinir Irwan Abidin, M.Tr., Opsla., CBEI., beserta 1 SST Prajurit Batalyon Marinir Pertahanan Pangkalan (Yonmarhanlan) l mengikuti Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Toba – 2023 di Wilkum Polres Pelabuhan Belawan dalam rangka kesiapan pengamanan perayaan Idul Fitri 1444 H bertempat di Halaman Polrea Pelabuhan Belawan, Jl. Pelabuhan Raya, Kec. Medan Belawan.

Kegiatan Apel Gelar Pasukan Ops Ketupat Toba – 2023 dengan Tema ” Mudik, Aman dan Berkesan” yang di pimpin oleh Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Josua Tampubolon yang di ikuti personil TNI-Polri Wilayah Belawan dan Instansi Pemerintah.

Danyonmarhanlan l Mayor Marinir Irwan Abidin. M.Tr. Opsla., CBEI menyampaikan kegiatan ini merupakan wujud sinergitas TNI – Polri dan Instansi Pemerintahan dengan didasari tujuan yang sama dalam pengamanan Perayaan Idul Fitri 1444 H serta Yonmarhanlan l siap mendukung Polres Pelabuhan Belawan dalam pengamanan dalam rangka Hari Raya Idul Fitri I444 H khususnya Wilayah Belawan.

Hadir dalam Apel Gelar tersebut Kapolres Pelabuhan Belawan, Wakapolres Pelabuhan Belawan, Danpomal Belawan, Danyonmarhanlan I, Danramil 0201-09/MB, Dansub Pom Belawan, Sekretaris POL.PP Medan, Dishub, BPBD, Dinas Kesehatan.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Pelaksanaan Bantuan Langsung Tunai ( BLT ) Dana Desa ( DD) 16 KPM Cilimus Kec. Teluk Pandan

BERITA UTAMA

Danramil Barabai Pimpin Langsung Perbaikan Atap Rumah Warga Akibat Puting Beliung

BERITA UTAMA

Tidak memiliki izin pengelolaan limbah bahan berbahaya beracun (B3), Pria berinisial MCLS merasa kebal hukum.

BERITA UTAMA

Kodim Sampang Gelar Penjurian Lomba Foto dan Karya Tulis Kesenian Tradisional

BERITA UTAMA

Kapolri berikan penghargaan kepada Polres Mojokerto Kota. Atas pelayanan Prima

BERITA UTAMA

Berikan Edukasi Kamtibmas Polisi Laksanakan Patroli KRYD Di Pasar Senin Negri Baru

BERITA UTAMA

Cooling System Jelang Pilkada 2024, Polres Pamekasan Hadir di Acara Ngopi Ngaji Trotoar Lentera Katandur

BERITA UTAMA

Bentuk Usaha Babinsa Omben Bantu Bangun Rumah Warga Binaan