Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Jumat, 1 September 2023 - 09:15 WIB

Upaya Cegah Stunting Babinsa Koramil Jrengik Aktif Pendampingan Posyandu

 

Sampang, Target-24jam.com — Babinsa Koramil 0828/06 Jrengik Serda Sutrisno aktif melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu balita di wilayah binaan.

Pelaksanaan kegiatan Posyandu bertempat di Desa Buker Kec. Jrengik Sampang, yang diikuti sebanyak 30 balita.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan Posyandu sebagai bentuk dukungan dalam upaya menciptakan balita yang sehat guna mencegah terjadinya Stunting pada anak di wilayahnya.

Serda Sutrisno aktif mengajak kepada warganya untuk selalu mengikuti kegiatan Posyandu yang dilaksanakan setiap bulan.

“Untuk para orang tua yang mempunyai balita mari sama-sama hadir pada pelaksanaan Posyandu untuk memeriksakan tumbuh kembang anak,”ucap Serda Sutrisno.

Posyandu sayang penting dengan kegiatan Posyandu anak akan mendapatkan pemeriksaan kesehatan, tambahan vitamin dan vaksinasi,”lanjutnya.

Serda Miran juga menjelaskan bahwa dengan kegiatan Posyandu maka akan mencegah terjadinya Stunting pada anak.

“Mari kita sama-sama bersatu untuk mencegah terjadinya Stunting pada anak-anak di Desa Buker ini, dengan rutin mengikuti Posyandu,”pungkasnya. (NH-red)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Percepatan Penurunan Stunting, Babinsa Bersama Tim Kunjungi Rumah Balita Stunting

BERITA UTAMA

KOMANDAN YONKOMLEK 1 MAR BERIKAN PENGARAHAN KEPADA PRAJURITNYA

BERITA UTAMA

Kolaborasi Polda Jatim dan Unesa Luncurkan KTSM Semeru, Terobosan Program Ketahanan Pangan

BERITA UTAMA

Program Ketahanan Pangan: Babinsa Dampingi Petani Cabut Semaian Padi Varietas Ceherang Super

BERITA UTAMA

Polda Sulsel Jalin Silatuhrahim dengan Warga Biringkananya Lewat MingguKasih

BERITA UTAMA

Pererat Persaudaraan, Perkuat Komitmen Kebangsaan, Pangdam VI/Mulawarman Bersilaturahmi Bersama Tokoh Adat Dayak

BERITA UTAMA

Droping Air Bersih di Desa Dayakan Polres Ponorogo Akan Bangun Sumur Bor Lagi

BERITA UTAMA

Komsos Babinsa Peternak Dukung Peningkatan Kesejahteraan masyarakat