Home / BERITA UTAMA / DAERAH / NASIONAL / Target-24jam.com / TNI-POLRI

Rabu, 12 Juli 2023 - 11:27 WIB

Pembersihan Lingkungan Dalam Rangka HUT Ke-65 Kodam VI/Mulawarman Di Wilayah Kodim 1002/HST

Foto : Pembersihan Lingkungan Dalam Rangka HUT Ke-65 Kodam VI/Mulawarman Di Wilayah Kodim 1002/HST

Foto : Pembersihan Lingkungan Dalam Rangka HUT Ke-65 Kodam VI/Mulawarman Di Wilayah Kodim 1002/HST

BARABAI-Dalam rangka memperingati HUT Kodam Vl/Mulawarman ke 65, Kodim 1002/HST Gelar Karya Bhakti Pembersihan Fasilitas umum (Fasum), bertempat di Taman Makam Pahlawan Kusama Bangsa Pagat Batu Benawa dan Masjid Keramat Pelajau Kecamatan Pandawan Kabupaten Hulu Sungai Tengah. Rabu (12/07/2023).

Dandim 1002/HST Letkol Kav Gagang Prawardhana.S.I.P.,M.Han melalui Pasiterdim 1002/HST Kapten Inf Moh Alip Suroso menyampaikan bahwa Kegiatan Karya Bhakti pembersihan fasilitas umum ini adalah rangkaian kegiatan memperingati HUT Kodam Vl/Mulawarman ke 65.”ucapnya

Lebih lanjut Kapten Inf Moh Alip Suroso mengatakan kegiatan karya bhakti pembersihan Fasum ini menyasar ke tempat fasilitas umum yang ada di Kabupaten Hulu Sungai Tengah tepatnya di Taman Makam Pahlawan Kusuma Bangda dan Masjid Keramat Paljau dengan tujuan agar menjaga kebersihan Kota Amuntai agar tetap indah dan rapi,

Foto : Pembersihan Lingkungan Dalam Rangka HUT Ke-65 Kodam VI/Mulawarman Di Wilayah Kodim 1002/HST

Selaian anggota TNI, Kegiatan ini juga melibatkan anggota Polri dan warga masyarakat sekitar lokasi karya bakti,”tambahnya

Meskipun fasilitas umum ini sudah ada pengelolanya, namun demikian kita tetap aktif berperanserta dalam menjaga dan merawatnya sehingga tetap terjaga dan terawat kebersihannya”tegas Kapten Inf Moh Alip Suroso.(pendim1002.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kapolresta Bandar Lampung Kombes Pol. Abdul Waras Memberikan Penghargaan Kepada Personel Berprestas

BERITA UTAMA

Koramil Sampang Gencar Sosialisasikan Bahaya Narkoba dan Wawasan Kebangsaan

BERITA UTAMA

Babinsa Kodim 1009/Tla Berikan Motivasi Serta Semangat Warga Untuk Aktifkan Kembali Poskamling

TNI-POLRI

Wujudkan Asta Cita Polres Nganjuk Berbagi Makanan Bergizi di SDN 1 Wilangan

BERITA UTAMA

Pembinaan Teritorial, Satgas Pam Obvitnas Yonif 611/Awang Long Dampingi Tenaga Kesehatan Program Kampung Sehat di Distrik Agimuga

BERITA UTAMA

Gotong Royong Satgas TMMD ke-125 dan Warga Kuin Kecil, Uruk Jalan Demi Akses Lebih Baik

BERITA UTAMA

Taklimat Awal Audit Kinerja Dan Audit Ketaatan Itjen TNI Periode I TA 2024 Ko/Sat TNI Wilayah Sulsel Dan Sultra Di Koopsud II

BERITA UTAMA

Malam 1 Suro, Polres Bojonegoro Birukan Jalan Raya Jaga Kondusifitas Kamtibmas