Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Selasa, 27 Juni 2023 - 11:41 WIB

Peduli Koramil Torjun Bersama Polsek Torjun Bagikan Air Bersih Kepada Masyarakat Dulang

Sampang, Target-24jam.com — Babinsa Koramil 0828/04 Torjun Pelda Muhammad berinteraksi dengan masyarakat di tempat tugasnya sekaligus melaksanakan kegiatan-kegiatan positif agar tercipta kedekatan dengan warga sehingga terjalin sinergitas dan soliditas dalam menjaga situasi aman kondusif.

melaksanakan bantuan sosial dalam bentuk kegiatan pembagian air bersih kepada masyarakat Desa dulang Kecamatan Torjun, sampang.

Memasuki musim kemarau kegiatan masyarakat dulang adalah mencari air bersih sehingga masyarakat mendatangkan air bersih menggunakan tangki-tangki air dari luar desa.

Kapolres Sampang AKBP Siswantoro S.IK, MH melalui Kasi Humas Polres Sampang Ipda Sujianto SH sangat mengapresiasi positif kegiatan-kegiatan Polisi RW Polres Sampang yang peduli kepada masyarakat di tempat tugasnya.

Babinsa pelda Muhammad berharap seluruh kegiatan sosial tersebut bisa lebih mendekatkan personil Koramil torjun dengan seluruh elemen masyarakat dalam upaya pemeliharaan keamanan dan ketertiban yang aman kondusif. (NH-red)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Babinsa Kodim Sampang Finalis Lomba Babinsa Inspiratif Peroleh Penghargaan dari Danrem 084/Bhaskara Jaya

BERITA UTAMA

Hari Bhayangkara ke-78 Kami, AKP Dwi Gastimur Wanto, Kasat Narkoba Polres Mojokerto, bersama seluruh staf, dengan penuh rasa hormat dan kebanggaan mengucapkan Selamat Hari Bhayangkara ke-78.

BERITA UTAMA

Silaturahmi Yang Baik Kodim Sampang Gelar Pembinaan Dan Pemberdayaan Keluarga Besar TNI 2023

BERITA UTAMA

Perdalam Kompetensi Forensik Kepolisian, Bidlabfor Polda Jatim Gelar Coaching Clinic di Polres Situbondo

BERITA UTAMA

Pimpinan Redaksi Target-24jam.com Ucapkan Selamat Tahun Baru 2025 dan Tegaskan Pentingnya Kerjasama dengan Pemerintah Seluruh Indonesia

BERITA UTAMA

Danramil 10 Hadiri Wawancara Lintas Sektor di puskesmas Banjar

BERITA UTAMA

KOMANDAN BESERTA KELUARGA BESAR YONIF MEKANIS 741/GN MENGUCAPKAN SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI 1444 H/2023 M

BERITA UTAMA

Pemuda Desa, Garda Terdepan! Babinsa Dorong Peran Aktif Jaga Lingkungan