Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Senin, 5 Juni 2023 - 16:51 WIB

Pantau Monitoring Babinsa Sampang Cek Harga Minyak di Pasar Rakyat

Sampang, Target-24jam.com — Dalam rangka menjaga ketersediaan dan stabilitas bahan pokok, Babinsa Koramil 01/Sampang Kodim 0828/Sampang Sertu Sugeng melaksanakan pemantauan harga bahan pokok dan terutama pemantauan harga minyak makan di pasar tradisional yaitu pasar edeg edeg terletak di kelurahan Dalpenang Kec.Sampang Kab.Sampang.

Pengecekan sembako ini, dilaksanakan untuk memantau harga kebutuhan masyarakat di pasar tradisional dan pedagang kecil lainnya, sambil bersenda gurau dengan penjual, Sertu Sugeng selaku Babinsa Koramil 01/Sampang ini menanyakan berbagai harga kebutuhan pokok yang lain seperti beras, gula, minyak goreng, telur, cabe bawang serta kebutuhan pokok yang lain.

Babinsa menyampaikan, perlu kita lakukan pengecekan kebutuhan sehari-hari kelapangan dan bertanya langsung kepada pedagang, dan mewaspadai ada dugaan kesalahan pedagang menaikkan harga tanpa ada mengikuti kebijakan harga yang telah di tetapkan oleh pemerintah, terangnya. (NH-red)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

BARESKRIM POLRI Bongkar Penggelapan 20 Ribu Kendaraan Jaringan Internasional Bernilai 876 Milyard

BERITA UTAMA

Plt. Sekda Aceh Tamiang Menghadiri Persiapan Uji Coba Mal Pelayanan Publik (MPP).

BERITA UTAMA

Bansos Mahasiswa PDD Polnep Kab. Kapuas Hulu menginsipirasi anak muda untuk saling berbagi

BERITA UTAMA

REALISASI PENGGUNAAN DANA BK DESA PERAGAAN LAOK YANG DI DUGA TIDAK JELAS

BERITA UTAMA

Bareskrim Polri Ungkap Modus Kecurangan di SPBU Sukabumi, Konsumen Dirugikan Hingga Rp1,4 Miliar Per Tahun

BERITA UTAMA

Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng dan Masyarakat Bersatu dalam Karya Bakti Membersihkan Jalan Raya di Kelurahan Pau

BERITA UTAMA

Oleh TKP Wahana Pasar Malam Ambruk. INAFIS Polres Way Kanan Amankan Sejumlah Barang Bukti

BERITA UTAMA

Serda Heri Aktif dalam Komsos bersama Para Tokoh masyarakat Desa Robatal