Home / BERITA UTAMA / Home / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI

Rabu, 21 Februari 2024 - 06:16 WIB

Melalui TMMD, Kodim 1623/Karangasem Atasi Kesulitan Masyarakat Pedalaman

Melalui TMMD, Kodim 1623/Karangasem Atasi Kesulitan Masyarakat Pedalaman

Melalui TMMD, Kodim 1623/Karangasem Atasi Kesulitan Masyarakat Pedalaman

 

Karangasem – Masyarakat pedalaman di Dusun Bukit Catu, Desa Selumbung, Kec. Manggis, Kab. Karangasem selama ini kesulitan untuk membawa hasil pertanian dikarenakan akses jalan yang belum memadai dan hanya bisa dilewati dengan berjalan kaki.

Menyikapi hal tersebut Kodim 1623/Karangasem membangun jalan melalui program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 119 Kodim 1623/Karangasem

yang secara resmi di buka di Lapangan SMA 1 Ulakan, Desa Ulakan, Kec. Manggis, Kabupaten Karangasem pada Selasa (20/02/2024)

Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-119 Kodim 1623/Karangasem di Dusun Bukit Catu, Desa Selumbung, Kec. Manggis, Kab. Karangasem

merupakan salah satu upaya kongkrit Kodim 1623/Karangasem dalam mendukung secara nyata pemerataan pembangunan di wilayah teritorialnya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bentuk Usaha Babinsa Omben Bantu Bangun Rumah Warga Binaan

BERITA UTAMA

Polres Bondowoso Tingkatkan Patroli di Lokasi Wisata Selama Libur Panjang

BERITA UTAMA

Babinsa Banyuates Peduli Bantu Petani Panen Kacang Tanah Di Desa Binaan

BERITA UTAMA

Prajurit Menart 2 Marinir Yang Tergabung Satgas BGC TNI Konga XXXIX-D Dan KIZI TNI Konga XX-S Monusco Sukses Selesaikan Misi PBB

BERITA UTAMA

KPK Menilai Perizinan Masih Jadi Titik Rawan Korupsi, Terungkap Dari FGD Yang Digelar KAD Jatim Bersama KPK.

BERITA UTAMA

Disorot Aktivis Sampang, Pelayanan Hingga Pembuangan Limbah Puskesmas Robatal

BERITA UTAMA

Terlihat Jalan Rabat Beton Dari Satgas TMMD Kodim 0828/Sampang Sudah Capai 98 Persen

BERITA UTAMA

MasyarakatDesa Sawo Bergetar bego Milik CV. RF Bersaudara. Dirusak. Oleh oknum tidak bertanggung jawab