Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Minggu, 23 April 2023 - 05:20 WIB

Kodim 1424/Sinjai dan Vertical Rescue Indonesia Selesaikan Jembatan Gantung di akhir Ramadhan 1444 H

Pada hari Jumat tanggal 21 April 2023, dilaksanakan peresmian Jembatan Gantung bertempat di Lingkungan Bongkong Kel. Samaenre Kec. Sinjai Tengah Kab. Sinjai yang dihadiri Dandim 1424/Sinjai Rem 141/Tp Letkol Inf Sumardi dan Forkopimda Kab. Sinjai. Jembatan tersebut panjang 74 meter merupakan CSR dari Bank Sulselbar yang menghubungkan 2 desa yaitu Desa Mantunreng Telue dan Kelurahan Samaenre Kec. Sinjai Tengah Kab. Sinjai. Pengerjaannya dilakukan oleh anggota Kodim 1424/Sinjai bekerja sama dengan tim Vertical Rescue Indonesia dan masyarakat setempat.

Pembangunan Jembatan ini dilaksanakan selama 40 hari dimana awal pengerjaannya dimulai tanggal 11 Maret 2023. Dimana waktu pembangunan jembatan ini sebagian besar dilaksanakan pada bulan puasa Ramadhan 1444 H. Tim Vertical Rescue Indonesia jumlah 5 orang dipimpin Kang Dadan Ridwan hamdani bekerja sama dengan para Babinsa Kodim 1424/Sinjai dan masyarakat di kedua Desa bahu membahu dan melaksanakan pembangunan jembatan dengan semangat dan penuh kebersamaan.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

MEMBAKAR DAYA JUANG YONTAIFIB 1 MAR LAKSANAKAN PERTANDINGAN OLAHRAGA ANTAR TIM.

BERITA UTAMA

Polri Harap Sudirman Loop Jadi Ajang Cetak Bibit Atlet Sepeda

BERITA UTAMA

Kanit I SPKT Polresta Palangka Raya Pimpin Serah Terima Dinas

BERITA UTAMA

Himpunan Keluarga Madura (HIKAM) Merawat Tradisi Mengenal Leluhur

TNI-POLRI

Kapolri Resmikan Desk Ketenagakerjaan Demi Beri Jaminan Perlindungan Kaum Buruh

TNI-POLRI

Update Lalu Lintas : Polri Terapkan Contraflow Tol Jakarta-Cikampek lancar

BERITA UTAMA

Tak Kenal Lelah, Tim PMI Sampang Terus Beri Dukungan Kesehatan di Jamcab III 2023

BERITA UTAMA

Peduli Koramil Torjun Bersama Polsek Torjun Bagikan Air Bersih Kepada Masyarakat Dulang