Home / BERITA UTAMA / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI

Rabu, 28 Februari 2024 - 10:59 WIB

Babinsa Pegirian Dampingi Sosialisasi Penertiban Kandang Ayam Di Wilayah

Babinsa Pegirian Dampingi Sosialisasi Penertiban Kandang Ayam Di Wilayah

Babinsa Pegirian Dampingi Sosialisasi Penertiban Kandang Ayam Di Wilayah

 

Surabaya, – Dalam upaya menjaga kondusifitas di wilayah, Babinsa Pegirian Koramil 0830/02 Semampir Koptu Ismanto mendampingi kegiatan sosialisasi penertiban kandang ayam milik warga RW. 11 Wonokusumo Jaya Kelurahan Pegirian, Kecamatan Semampir oleh petugas Kelurahan, Selasa (27/2).

Hal ini dilakukan karena pemilik kandang ayam tersebut telah menerima komplain dari warga yang merasa kurang nyaman adanya kandang ayam yang dapat menimbulkan bau kurang sedap oleh warga lainnya.

Untuk itu Babinsa bersama Bhabinkamtibmas dan aparat Kelurahan dalam menyelesaikan permalasahan yang terjadi di wilayahnya supaya tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan seperti pengrusakan properti milik warga.

“Kami memberikan pengertian kepada pemilik kandang ayam di wilayah RW. 11 ini supaya lebih memperhatikan faktor kebersihan terutama masalah bau dari kandang dan hewan ternak lainnya, karena menggangu kenyamanan warga sekitarnya.” Ujar Koptu Ismanto.

Pada kesempatan tersebut Koptu Ismanto juga mengingatkan dan menghimbau warga lainnya untuk lebih peduli dengan kebersihan lingkungan tempat tinggal, hal ini berkaitan dengan lingkungan sekitar yang begitu padat sehingga akan sangat mengganggu kenyamanan penghuni sekitarnya.

Ikut mendampingi dalam proses kegiatan tersebut diantaranya Sekkel. Pegirian bpk. Dony, Babinkamtibmas Aiptu Supriadi, Kasi Kesra Kelurahan Pegirian ibu Sila, Projo Pati Kel. Pegirian dan Ketua RW 11 Wonokusumo jaya.red

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Sinergi Satgas TMMD dan Warga Bangun Fasilitas Ibadah di Banjarmasin

BERITA UTAMA

Kabid Humas Polda Jabar Polisi Tingkatkan Pengawasan Di Tempat Perbelanjaan Untuk Tekan Gangguan Kamtibmas

BERITA UTAMA

Polsek Tewah Patroli Bank dan Gereja, Ciptakan Rasa Aman di Tengah Masyarakat.

BERITA UTAMA

Agar Pekerjaan Cepat Tuntas Satgas TMMD Ke-124 Kodim 1009/Tla Bersama Masyarakat Gotong-Royong Cat Plafon Mushola

BERITA UTAMA

Presiden Hadiri Acara Puncak Peringatan HPN 2024 , Jokowi: Saya Berterimakasih Insan Pers Telah Mengawal Pemilu, Kapolda Kalbar Ucapkan Selamat HPN

BERITA UTAMA

Lomba Mewarnai dan Melukis Dalam Rangka HUT Bhayangkara ke-79 Diikuti 160 Peserta

BERITA UTAMA

Polres Lumajang Gandeng Media Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Jelang Pilkada 2024

BERITA UTAMA

Pengecatan Rutilahu Ibu Mutami Program TMMD Ke -117 Kodim 0828/Sampang Capai Target