Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Minggu, 28 Mei 2023 - 10:45 WIB

Babinsa Ketapang dan Polsek Ketapang Kompak Monitoring Keamanan Pasar Hewan

SAMPANG | TARGET-24JAM.COM

Anggota Koramil 0828/07 Ketapang Serka Bahrudin telah melakukan Penjagaan Pengamanan (PAM), dalam kelancaran Lalu Lintas Jalan Raya Sampang – Ketapang Saat Pasaran di Pasar Hewan ternak.

Tujuan PAM itu sendiri dalam rangka pengamanan agar, jalan tersebut dapat terlaksana dengan baik, dan tidak ada hal-hal yang dapat menghambat, dan nantinya para Anggota Koramil 07/Ketapang bisa mengambil tindakan.

Terpisah Danramil 0828/07 Ketapang Kapten Inf. Mardjiono mengatakan, pihaknya telah diminta oleh pihak Kecamatan untuk bisa mengirim anggotanya dalam PAM kelancaran lalu lintas saat pasaran, agar berjalan lancar. (NH-red)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Komandan Pusat Kesenjataan Artileri Medan Melakukan Kunjungan Kerja di Yonarmed 11/GG/2/2 Kostrad

BERITA UTAMA

Kasdim 0721/Blora Berikan Materi Wasbang Pada Remaja Masjid Jami’ Moetiah Sawahan

BERITA UTAMA

Upacara Bendera Hari Senin Ingatkan Masa Pejuangan

BERITA UTAMA

Dukung Perkembangan Olahraga di Jatim, Pangdam V/Brawijaya Resmikan Gedung Ambassador Sport di Kota Malang

BERITA UTAMA

Saran Serda Komar pada Pengusaha Mebel di Desa Binaan, Guna Peningkatan Omset Penghasilan

BERITA UTAMA

Polres Kediri Kota Gelar Deklarasi Damai Wujudkan Pilkada 2024 Sejuk dan Kondusif

BERITA UTAMA

Anggota Polres Gresik Atlet Cabor Hockey Indoor Jatim Raih Perunggu PON XXI

BERITA UTAMA

MERIAHKAN MALAM IDUL FITRI, SATGAS YONARHANUD 3/YBY AMANKAN JALANNYA PAWAI OBOR DAN TAKBIR KELILING