Home / BERITA UTAMA / INVESTIGASI / KESEHATAN / PENDIDIKAN / Target-24jam.com / TNI

Senin, 25 September 2023 - 13:38 WIB

Prajurit Menkav 3 Marinir Turut Meriahkan HUT TNI Ke-78 Dengan Olahraga Bersama TNI-Polri dan Forkopimda

TNI AL, Dispen Kormar Sorong. Dalam rangka HUT TNI ke-78, Prajurit Menkav 3 Marinir turut meriahkan acara HUT TNI ke-78 bertempat di Alun-alun Aimas, Jl. Sorong-klamono, Km. 18, Kelurahan Malagusa, Distrik Aimas, Kabupaten Sorong, Prov. Papua Barat Daya. Minggu (24/09/2023).

Tujuan diadakan acara HUT TNI ke-78 ini adalah untuk menjalin solidaritas dengan segenap komponen pertahanan dan keamanan negara menuju sinergitas dalam kesemestaan. Kegiatan ini diawali dengan donor darah, khitanan massal, senam SKJ 88, sesi foto bersama, jalan sehat, panggung hiburan dan “Doorprize”, dan pelaksanaan “Video Conference” (Vicon) secara serentak ke seluruh satuan di Indonesia terpusat di Monas, Jakarta dipimpin langsung oleh Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono.

Kolonel Mar Supriyadi, S.E.,M.M.,CRMP., Selaku Dannenkav 3 Mar menegaskan dengan diadakannya acara ini dapat memberikan hal positif bagi prajurit dan masyarakat sekitar untuk lebih mempererat silaturahmi dan juga memberikan suatu kegiatan positif kepada seluruh prajurit dan masyarakat untuk mau berolahraga. Karena masyarakat dan TNI-Polri merupakan bagian dari masyarakat.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Bakti Sosial Sunatan Massal Yonif Para Raider 503/Mayangkara

BERITA UTAMA

Membeli Timah merupakan “Rutinitas” Kolektor berinisial KRD,Sinar Baru,Sungailiat

BERITA UTAMA

Berhasil Ungkap 28 Mobil bodong Polda Bali Apresiasi Kinerja Polres Klungkung

BERITA UTAMA

Wujudkan Kemanunggalan TNI-Rakyat, Personel Kodim 1009/Tanah Laut Gotong Royong Bersama Warga

BERITA UTAMA

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, HST Targetkan 200 Hektar Sawah Baru

BERITA UTAMA

Kebersamaan Yang Rukun Babinsa 10 Gotong Royong Bangun Rumah Warga Binaan

BERITA UTAMA

RAPAT PLENO PKK DAN DHARMA WANITA DESA JATIROWO BERLANGSUNG LANCAR DI BALAI DESA

BERITA UTAMA

Kapolda Sulsel Pimpin Serah Terima Jabatan Dan Kenal Pamit Kabiddokkes Dan Kapolres Jajaran Polda Susel