Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Sabtu, 23 September 2023 - 12:41 WIB

Kemanunggalan TNI, Babinsa Koramil Omben Bantu Warga Panen Tembakau

SAMPANG — Bertempat di sawah Bapak Suyono bersama para petani tembakau, Babinsa Koramil 0828/03 Omben Serda Kusnadi selalu ada turun ke lapangan Bantu warganya Panen tembakau.

Wujud dukungan TNI khususnya prajurit kewilayahan yaitu Babinsa dalam mendukung ketahanan pangan dan perekonomian warga, dengan semangat Babinsa ikut serta terjun langsung bantu para petani tembakau di desa binaannya saat panen,  inilah yang dilakukan oleh Serda Kusnadi kepada para petani warga desa binaannya.

Serda Kusnadi mengatakan, “keberadaannya untuk membantu petani tembakau dengan harapan dapat memberikan motivasi dan nilai positif bagi petani agar lebih bersemangat dalam bekerja guna meningkatkan ketahanan pangan,”katanya.

“Kebersamaan kami agar dapat menciptakan rasa kedekatan dan rasa kekeluargaan kami dengan warga setempat,“ ujar Serda Kusnadi.

Sementara itu Bati Tuud Koramil Omben Serma Budi menambahkan, “dalam membantu perekonomian warga khususnya para petani di saat musim panas ini agar para Babinsa supaya selalu terjun kelapangan guna membantu para petani dalam mensukseskan swasembada pangan di daerah binaannya dan selalu berkoordinasi dengan PPL dalam menjalankan tugas di lapangan, sehingga dapat berjalan dengan lancar khususnya progam pertanian ini. (NH-red)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

WARGA BENTENG DSN PADUREKSO DESA KALIANGET TIMUR DI GEGERKAN DENGAN PENEMUAN MAYAT TERAPUNG

BERITA UTAMA

Kodim 1008/Tabalong Gelar Upacara Rutin Pengibaran Bendera Merah Putih dengan Khidmat

BERITA UTAMA

Seabrek Penghargaan Di Sampang, Berdampak Untuk Siapa?

BERITA UTAMA

Cegah Premanisme dan Kejahatan Jalanan, Polres Pelabuhan Tanjung Perak Patroli Gabungan

TNI-POLRI

Gelorakan Swasembada Pangan Polisi Serahkan Bibit Tanaman di Tambak Kalisogo Sidoarjo

BERITA UTAMA

Menghadapi pilkada Kabid Humas Polda jateng dan Media Bersatu untuk kedamaian

BERITA UTAMA

Tegas, Jangan Kebiri Demokrasi : Ketua HMI Cabang Persiapan Sampang Bidang PTKP, Tolak Revisi UU No 6 Tahun 2014 Tentang Desa

BERITA UTAMA

Satgas TNI TMMD ke-116 Gencarkan Penyuluhan untuk Masyarakat dan Pemuda