Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Senin, 18 September 2023 - 21:31 WIB

Gelar Sholawat Nabi Muhammad SAW, M. Sukari (Purn. TNI AD) : Hidupkan Sunnah Rasulullah SAW

SAMPANG — Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW dilakukan dengan sederhana dan penuh hikmat di kediaman halaman rumah Bapak M. Sukari (Purn. TNI AD) Dusun kok kowan Desa Torjun Kecamatan Torjun Kabupaten Sampang Madura Jawa Timur dengan menghadirkan group sholawat asal desa setempat. Senin (18/09/2023)

M. Sukari (Purn. TNI AD) mengatakan perayaan Maulid Nabi ini juga merupakan jembatan untuk membangun kebersamaan, persaudaraan dan kesatuan umat Muslim yang ada.

Ia menambahkan, Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW bagi kita untuk lebih meningkatkan ketakwaan dan keimanan kita, untuk itu tepatlah jika kita mengkaji lebih dalam tentang Nabi Muhammad SAW sebagai Nabi akhir zaman yang sekaligus menjadi panutan, menjadi suri tauladan uswatun hasanah dalam kita menjalani kehidupan sehari hari,” Ujarnya

Diharapkan, seluruh umat Muslim agar senantiasa menghidupkan sunnah Rasulullah SAW. Dalam acara ini, warga akan datang untuk bersholawat.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Apresiasi Buruh Tani, Polres Situbondo dan Forkopimda Berbagi Sembako Usai Panen Raya Jagung

BERITA UTAMA

Kapolda Jatim Beri Penghargaan 3 Anggota Polres Pasuruan Kota atas Prestasi di Kejuaraan Karate Kapolri Cup 2024

BERITA UTAMA

Penurunan Kunjungan Malam Satu Suro di Pemandian Air Berkah Jolotundo,

TNI-POLRI

Jelang Imlek Polres Tanjungperak Sterilisasi Sejumlah Klenteng di Surabaya

BERITA UTAMA

Polres Kediri Kota Amankan Tersangka Jual Miras Oplosan Es Moni yang Viral di Medsos

BERITA UTAMA

Ema Febriyanti Mengklaim Tidak Mengetahui Adanya Uang Kontribusi Dan Sistem Bagi Hasil Yang Dibuat Oleh Kades Desa Penyak

BERITA UTAMA

DANREM 062/TN HADIRI UPACARA PENUTUPAN PENDIDIKAN PERTAMA (DIKMA) SECATA PK TNI-AD GEL II TAHUN 2022

BERITA UTAMA

Cegah Kerusakan Lingkungan, Satgas Yonif 611/Awang long Laksanakan Penertiban Penambang Ilegal