Home / BERITA UTAMA / DAERAH / TNI-POLRI

Minggu, 2 Juli 2023 - 13:03 WIB

Monitoring Babinsa Sampang Cek Kebutuhan Sembako di Pasar Tradisional

Sampang, Target-24jam.com — Serka Tri Babinsa Babinsa Sampang Cek Harga Sembako memastikan harga- harga yang ada di pasaran dan memastikan ketersediaan bahan pokok di wilayah binaan.

Kali ini serka Tri melaksanakan kegiatan pengecekan harga sembako di Toko toko at tin pasar tradisional pangarengan milik supaji.

Babinsa tri menyampaikan bahwa Pengecekan tersebut dilaksanakan bertujuan untuk memantau perkembangan dari harga kebutuhan masyarakat menjelang Bulan Suci Ramadhan dengan harapan adanya pengecekan dan pemantauan tersebut harga sembako tetap stabil dan tersedia stok bahan sembako diwilayah, “ucapnya.

“Sesuai pantauan, rata-rata harga kebutuhan warga terutama bahan sembako yang ada di pasaran hingga saat ini masih stabil, memang ada beberapa bahan kebutuhan yang naik, tapi itu masih dalam batas kewajaran”, ungkapnya.

“Dalam pengecekan juga mewaspadai adanya pedagang yang menaikan harga tanpa ada mengikuti kebijakan dari pemerintah sesuai harga normal,” tutupnya. (NH-red)

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Kasdim Sampang Bersama Forkopimda Dampingi Wabup Sampang Sambut Kepulangan Jemaah Haji di Asrama Sukolilo

BERITA UTAMA

Kunjungi Kemenag Sampang, LSM NGO BARASharing Program Dan Permasalahan Dilapangan

BERITA UTAMA

Gelar Jumat Curhat, Kapolresta Pati Berbaur Dengan Warga Kecamatan Pucakwangi

BERITA UTAMA

Polresta Banyuwangi dan Forkopimda Pastikan Stok Sembako dan LPG 3 Kg Aman selama Ramadhan

BERITA UTAMA

Baksos Polsek Bukit Batu, Aiptu Abdul Azis Ulurkan Bantuan bagi Masyarakat Membutuhkan

BERITA UTAMA

Polres Situbondo Berhasil Amankan 2 Tersangka Pengedar Okerbaya

BERITA UTAMA

Sukseskan Swasembada Pangan Babinsa Rambayan Dampingi Mahasiswa KKN Kebangsaan Panen Padi

TNI-POLRI

Polri Pantau Banjir Jabodetabek dengan Helikopter, Babelan Jadi Fokus Evakuasi