Home / BERITA UTAMA / DAERAH

Kamis, 15 Juni 2023 - 22:11 WIB

Dinas Kesehatan dan KB Sampang Monitoring dan Evaluasi Program Pengendalian HIV / AIDS   

Sampang, Target-24jam.com — Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana Kabupaten Sampang melaksanakan Monitoring dan Evaluasi Program Pengendalian HIV/ AIDS  kepada 22 UPT Puskesmas, yang diawali ke UPT Puskesmas Jrangoan  UPT Puskesmas Omben Kecamatan Omben, Selasa (13/6)

Dalam hal ini Dinas Kesehatan dan KB  Kabupaten Sampang Melalui Bidang P2P seksi P2PM H. Samsul Hidayat, S.Kep Ns, MM,  menjelaskan pertemuan kegiatan ini memiliki tujuan umum untuk melakukan koordinasi dan sinegritas untuk optimalisasi percepatan pencapaian target program HIV / AIDS.

Ia berharap ke depan semua pihak ikut berperan memberikan edukasi kepada masyarakat terkait bahaya HIV/AIDS. ” Pungkasnya.

Share :

Baca Juga

BERITA UTAMA

Pengemudi Mobil Xenia AB1319 0F Naas Kecelakaan Karna Gegara Minuman Keras

BERITA UTAMA

Masyarakat Desa Gunung Maddah Gelar Haul Akbar 243 Bujuk Makrefat

BERITA UTAMA

Pererat Tali Silahturahmi Kodim Pati Bersama Wartawan Coffe Morning

BERITA UTAMA

Bentuk Generasi Muda Berkarakter Babinsa Tambelangan Masuk Sekolah Berikan Materi Wasbang

BERITA UTAMA

Pengamanan Arus Mudik dan Balik Lebaran Polda Jatim Gelar Operasi Ketupat Semeru 2025

BERITA UTAMA

Prof. Dr. Ir. H. Mohammad Bisri Dukung Seleksi Hafidz Al-Qur’an Untuk Calon Anggota Polri yang Berakhlakul Karimah

BERITA UTAMA

Mengembangkan Fungsi Kesehatan Yustisial Kejaksaan,

BERITA UTAMA

Curhat Di Way Kanan Polisi Ringkus Diduga Pelaku Curi Tiga Ekor Sapi