Home / BERITA UTAMA / DAERAH / HUKRIM / INVESTIGASI / TNI-POLRI / Uncategorized

Senin, 20 Mei 2024 - 20:15 WIB

Tingkatkan Kuwalitas Pelayanan Kesehatan , Babinsa Purwodiningratan Sambangi Pegawai Puskesmas

 

Surakarta. Dalam rangka meningkatkan kwalitas pelayanan kesehatan di Masyarakat, Babinsa Kelurahan Purwodiningratan Koramil 04/Jebres kodim 0735/ Surakarta Serda Indra turun ke wilayah binaan untuk melaksanakan Kegiatan Komsos bersama dengan Pegawai Kesehatan di Puskesmas Purwodiningratan jl Suryo no 56 kelurahan Purwodiningratan, Kecamatan Jebres, Senin (20/05/2024).

Serda Indra menegaskan kegiatan Komsos bersama dengan Pegawai Kesehatan di Puskesmas tentang pelayanan Kesehatan terhadap masyarakat bersama dengan Bidan dan Perawat Puskesmas, kegiatan tersebut dilaksanaan di Puskesmas Purwodiningratan guna menjalin hubungan erat dan kerjasama yang baik dengan Pegawai Kesehatan.

Kegiatan ini juga bertujuan untuk mengetahui perkembangan dan kondisi kesehatan masyarakat dan langkah langkah kedepan demi pelayanan kepada masyarakat sudah semestinya seorang Babinsa harus selalu ada di tengah-tengah warga binaannya agar mengetahui segala permasalahan yang terjadi dan berupaya untuk membantu kesulitan warganya.”ujarnya .

“Harapan kami keberadaan Babinsa dapat dirasakan peran sertanya di masyarakat wilayah binaan sehingga terwujud kemanunggalan TNI dengan rakyat. ( Redaksi,)

Share :

Baca Juga

TNI-POLRI

Anugerah TIMES Indonesia 2024, Mantan Kapolresta Banyuwangi Kombes Pol Nanang Haryono Raih “Man of The Year Malang Raya”

BERITA UTAMA

Bersama Warga Dan Pemdes Sidomukti, Babinsa Koramil 19 Kuwarasan Karya Bakti Pembuatan Talud Jalan

BERITA UTAMA

Babinsa Posramil Karang Penang Bantu Warga Desa Bangun Kandang Ternak Ayam

BERITA UTAMA

Kodim 1620/Loteng, Gelar Program Kesegaran Jasmani Periodik, Secara Bertahap prajuritnya tetap bugar dan prima,

BERITA UTAMA

Kunjungi Jatim Park, Kapolda Jatim : One Way System di Batu Demi Untuk Kelancaran Bersama

BERITA UTAMA

Kasdim Sampang Bersama Forkopimda Sambut Kunjungan Kapolda Jatim di Kab. Sampang

BERITA UTAMA

Kunjungan Empati Babinsa Koramil Jrengik Serda Edi ke warga yang sakit menahun

Uncategorized

Pak Bhabin Polres Jember dan Tiga Pilar Desa Pontang Raih Anugerah Patriot Jawi Wetan II